Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2021

Random Thought P - 1 (Orang tua yang suka membandingkan anaknya)

Kring.... Kring, ringtone HP ku sore ini berbunyi, muncul sebuah nama di kontakku yang sudah sangat jarang berkomunikasi dengan ku, dia adalah teman SMP ku, dan rasa penasaran akhirnya membuat aku mengangkat telpon dari dia. Sungguh aku tak menyangka komunikasi hari ini membuat aku mempunyai sumber inspirasi untuk kembali menulis. Terima kasih buat kamu sahabat ku, random talk hari ini sungguh bermanfaat dan terima kasih izinnya untuk bisa mempublikasikannya di blog ku. Random talk kami hari ini tentang kisahnya tentang orang tua yang suka membandingkan anaknya dan aku ingin mengajak setiap pembaca blog ini untuk memberikan random thought nya. Memang bukan hal menyenangkan jika berada diposisi orang tua yang suka membandingkan anaknya, aku pun merasakan hal yang sama dan bahkan kamu juga begitu. Ketika aku iseng surfing di google, begitu banyak pembahasan tentang kasus orang tua yang suka membandingkan anaknya.   Orang tua yang suka membandingkan anaknya memang tanpa mereka sadari ...